Sepotong Gelar, Kenduri Pisah-Kangen musim gugur 2018

Sepotong Gelar Apa makna gelar di depan namamu? Maknanya… Ilmumu hanya sedikit Kau hanya tahu sedikit tentang B6 di colon dan jantung Itu pun tak lengkap Itu pun pembahasannya mensitasi jurnal peneliti lain Tahukah kau fungsi B6 di otak, di otot, di hati, di ginjal, dan di bagian tubuh yang lain? Jawabnya… tidak tahu. Tahukah… Lanjutkan membaca Sepotong Gelar, Kenduri Pisah-Kangen musim gugur 2018

Kuliah Tamu “Kearifan Lokal Arsitektur Nusantara”

Apa itu arsitektur nusantara dan bagaimana contoh implementasinya di era saat ini? Hari Minggu, 19 November 2017 diadakan PPI Hiroshima mengadakan kuliah tamu yang membahas tentang kearifan lokal arsitektur nusantara. Pembicara yang diundang adalah Dr. Mohammad Mochsen Sir yang merupakan visiting scholar di Departemen Arsitektur Hiroshima University. Di Indonesia, beliau merupakan pengajar di Departemen Arsitektur Universitas… Lanjutkan membaca Kuliah Tamu “Kearifan Lokal Arsitektur Nusantara”

Welcome Party Musim Gugur 2017

Setiap semester, sejumlah mahasiswa baru datang ke Hiroshima untuk belajar. Welcome party merupakan kegiatan rutin yang diadakan oleh PPI Hiroshima dalam rangka menyambut anggota keluarga baru, agar semua dapat lebih mengenal anggota keluarga lain dengan lebih dekat. Di rantau, maka anggota keluarga terdekat adalah rekan-rekan sesama pelajar. Welcome Party musim gugur 2017 PPI Komisariat Hiroshima telah diadakan… Lanjutkan membaca Welcome Party Musim Gugur 2017

Segar bugar PPI Hiroshima

Tanggal 15 Februari 2015, sehari setelah hari yang banyak orang sebut hari kasih sayang, kami pun punya hari kami sendiri, yaitu hari olah raga!^^ Kenapa hari olah raga? karena dalam hari itu kami memainkan berbagai jenis olah raga. Pada kesempatan kali ini kami bermain mini futsal, badminton, dan tenis meja, Suasana permainan meriah dan menyenangkan! Badan… Lanjutkan membaca Segar bugar PPI Hiroshima

Mereka yang lulus di bulan Maret 2014 – HIA graduation party

Hiroshima Indonesia Association (HIA) graduation party, adalah acara rutin yang diselenggarakan di setiap semester. Kali ini, pada Rabu malam 26 Februari 2014, acara dilangsungkan untuk melepas 12 orang putra-putri bangsa yang telah merampungkan masa studinya di Jepang. Mereka adalah mahasiswa dan mahasiwi  jenjang S3, S2, dan pendidikan guru dari universitas-universitas di Hiroshima. Daftar nama wisudawan… Lanjutkan membaca Mereka yang lulus di bulan Maret 2014 – HIA graduation party

Welcome Party 2013

PPI Hiroshima mengadakan Welcome Party pada hari Sabtu tanggal 16 November 2013. Tujuan dari kegiatan ini adalah sebagai ajang silaturahim agar lebih mendekatkan anggota PPIH baru dan lama. Sebagaimana diketahui bahwa tahun ajaran baru di Hiroshima University adalah pada bulan Oktober dan April, sehingga Welcome Party kali ini adalah untuk menyambut rekan-rekan yang masuk pada… Lanjutkan membaca Welcome Party 2013

IDEC Open Day

PPI Hiroshima turut ambil serta dalam event IDEC Open Day yang diselenggarakan oleh Graduate School for International Development and Cooperation (IDEC), Hiroshima University. Event tersebut adalah salah satu bagian dari kampanye IDEC untuk lebih membuka IDEC baik kepada para pelajar yang ada di IDEC maupun publik pada umumnya. PPI Hiroshima menampilkan dua performances. Pertama, tarian… Lanjutkan membaca IDEC Open Day